Game ‘ HOW TO BE A MILLIONARE ‘ For Memorizing Vocabs

YPID guru kreatif, SMP Game ‘ HOW TO BE A MILLIONARE ‘ For Memorizing Vocabs
0 Comments

Game ‘ HOW TO BE A MILLIONARE ‘ For Memorizing Vocabs

 

Materi : Recount Text, Biography

Kelas . :  VIII A, B, C, D

Tujuan :

  1. Mengukur vocab yang dikuasai siswa, meliputi: synony, anronym, verb 1 dan 2
  2. Melatih siswa bertanggung jawab dan bekerja sama dengan anggota kelompoknya

Peraturan games :

Pada game ini ada peratutan yang harus diikuti dan dipatuhi oleh siswa,

  1. Sisten pada game ini terdiri dari dari 3 level. Bila jawaban benar maka akan memperoleh nilai sesuai dengan nominal yang terdapat pada game. Tiap level terdiri dari 5 pertanyaan.
  2. Bila siswa ragu untuk menjawab naka mereka memiliki 2 opsi,

* _50 : 50, jawaban yang semula memiliki 4 option pihan , menjadi 2 option untuk lebih memudahkan dalam memilih jawaban.

* _walk, jika siswa ragu untuk menjawab maka siswa dapat memilih opsi ini dan meninggalkan tempat tanpa pengurangan nilai.

* Bila jawaban yang diberikan salah, maka nilai yang telah diperoleh akan hangus atau berkurang sesuai dengan ketentuan pada game.

Langkah Pembelajaran :

Pertemuan 1

  1. Kelas dibagi menjadi 4 kelompok.

2.Guru membagikan sebuah teks pada tiap kelompok dengan tingkat kesulitan yang sama.

  1. Siswa menerjemahkan teks bersama kelompoknya.
  2. Tiap kelompok menerjemahkan dalam bentuk kalimat dan juga perkatadengan acuan kamus.
  3. Setelah selesai siswa mengumpulkan hasil kerjanya dan guru meminta siswa mempelajari vocab yang telah mereka tulis untuk persiapan pada pertemuan selanjutnya.

 

_Pertemuan kedua_

  1. Guru menyediakan pertanyaan terdiri dari 3 level : mudah, sedang , dan sulit .
  2. Perwakilan dari grup maju,seorang siswa menjawab pertanyaan yang ditampilkan pada layar, bila jawaban benar maka dilanjutkan pertanyaan selanjutnya sampai pada pertanyaan kelima pada level 1.
  3. Kemudian dilanjutkan oleh siswa selanjutnya sampai siswa yang mendapat giliran terakhir.
  4. Nominal nilai yang diperoleh adalah hasil dari semua penampilan siswa.
  5. Kelompok yang mendapat nilai tertinggi menjadi pemenang.

 

Categories:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

 

Related Posts

Selamat Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445 H
✨[𝗦𝗲𝗹𝗮𝗺𝗮𝘁 𝗠𝗲𝗻𝘆𝗮𝗺𝗯𝘂𝘁 𝗕𝘂𝗹𝗮𝗻 𝗦𝘂𝗰𝗶 𝗥𝗮𝗺𝗮𝗱𝗵𝗮𝗻 𝟭𝟰𝟰𝟱 𝗛 ] ✨ 𝘔𝘢𝘳𝘩𝘢𝘣𝘢𝘯 𝘠𝘢𝘢 𝘙𝘢𝘮𝘢𝘥𝘩𝘢𝘯 Kami Segenap Keluarga
Tim Basket SMP Islam Diponegoro Surakarta Meraih Juara 2 pada Ajang Liga Solo Junior 2024
✨[2nd WINNER LIGA SOLO JUNIOR 2024]✨ Alhamdulillah… Kabar bahagia teruntuk keluarga besar SMP Islam Diponegoro
Tim Basket SD Islam Diponegoro Surakarta Meraih Juara 1 pada Ajang Liga Solo Junior 2024
✨[1st WINNER LIGA SOLO JUNIOR 2024]✨ Alhamdulillah… Tim Basket SD Islam Diponegoro Surakarta yang selalu