MELATIH KETANGKASAN GERAK DAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANAK DENGAN EKSTRAKULIKULER FUTSAL

YPID Artikel, Berita, prestasi, SD MELATIH KETANGKASAN GERAK DAN KEMAMPUAN BERPIKIR ANAK DENGAN EKSTRAKULIKULER FUTSAL
0 Comments

Daripada penat memarahi anak perihal kemalasan mereka, doronglah anak Anda untuk mengikuti ekstrakulikuler di sekolah yang bermanfaat bagi gerak tubuh dan pola pikir anak.

Salah satu pilihan ekstrakulikulernya adalah futsal. Permainan futsal dapat melatih ketangkasan gerak tubuh mereka dan kemampuan berpikir cepat untuk menemukan cara agar bola dapat menuju gawang dan tidak direbut oleh lawan.

Futsal merupakan ekstrakulikuler favorit bagi siswa di SD, SMP & SMA Islam Diponegoro Surakarta. Tim futsal YPID ini pun telah banyak menorehkan prestasi di berbagai kompetisi yang ada. Baru saja prestasi kembali di raih oleh Tim Futsal SD Islam Diponegoro Surakarta yang berhasil menjadi Juara 3 Lomba Futsal Majuska Cup 2022. Prestasi ini menjadi bukti bahwa pandemi bukan halangan untuk berprestasi baik dari bidang Akademik, Agama maupun Olahraga.

Prestasi yang diraih ini tidak lepas dari pelatihan serta bimbingan yang diberikan oleh Bapak Ahmad Ziauddin Fachrurrozy, S.Pd selaku coach ekstrakulikuler Futsal di YPID.

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM DIPONEGORO
Jl. Kaliwidas II No. 2 Pasar Kliwon Surakarta (0271) 643475

KB – TK – SD – SMP – SMA
Berakhlak, Cerdas, Berkarakter, Berwawasan Lingkungan, Berorientasi Global.

Categories:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

 

Related Posts

PAUD Terpadu Islam Diponegoro Gelar Parenting dan Halal Bi Halal Bertema “Disiplin Positif”
Surakarta — Pada Kamis, 17 April 2024, PAUD Terpadu Islam Diponegoro menggelar kegiatan Parenting dengan
Lima Siswa SMP Islam Diponegoro Surakarta Diundang ke RRI Pro 2 Solo
Kamis, 10 April 2025 menjadi salah satu hari berkesan dalam perjalanan pendidikan di SMP Islam
LOWONGAN KERJA STAFF ADMINISTASI
Assalamu’alaikum Yayasan Pendidikan Islam Diponegoro mebuka kesempatan sebagai Staff Administrasi. Dengan persyaratan : 🔶Muslim/ Muslimah