Membuat Desain Rumah Impian Di Pembelajaran TIK

YPID guru kreatif, SMP Membuat Desain Rumah Impian Di Pembelajaran TIK
0 Comments

Oleh Ibu Dina (TIK – SMP)

desain rumah 3D impian

Siswa membuat desain rumah 3D

Aplikasi yang digunakan untuk mendesain rumah adalah Home Sweet 3D.

Aplikasi ini portable, tidak perlu penginstalan. Sehingga praktis digunakan.

contoh hasil karya siswa

Langkah pembelajaran :

  1. Guru mendemonstrasikan cara membuat tembok/ruang, kemudian cara memasukkan furniture rumah
  2. Guru meminta siswa untuk mendesain rumah impian mereka sebagus mungkin
  3. Siswa praktek membuat desain ruang rumah sesuai keinginan mereka
  4. Siswa memodifikasi warna tembok, lantai, furniture, dll
  5. Siswa menyimpan hasil desain dengan mengubah type nya menjadi jpg.

Dari pembelajaran ini, siswa senang membuat desain rumah yang akan menjadi rumah masa depan mereka.

Selain itu siswa kreatif mengembangkan desain sesuai keinginan mereka.

Aplikasi ini sangat mudah digunakan dan bisa digunakan untuk mendesain suatu ruangan.

Semoga bermanfaat

Categories:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

 

Related Posts

Selamat Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1445 H
✨[𝗦𝗲𝗹𝗮𝗺𝗮𝘁 𝗠𝗲𝗻𝘆𝗮𝗺𝗯𝘂𝘁 𝗕𝘂𝗹𝗮𝗻 𝗦𝘂𝗰𝗶 𝗥𝗮𝗺𝗮𝗱𝗵𝗮𝗻 𝟭𝟰𝟰𝟱 𝗛 ] ✨ 𝘔𝘢𝘳𝘩𝘢𝘣𝘢𝘯 𝘠𝘢𝘢 𝘙𝘢𝘮𝘢𝘥𝘩𝘢𝘯 Kami Segenap Keluarga
Tim Basket SMP Islam Diponegoro Surakarta Meraih Juara 2 pada Ajang Liga Solo Junior 2024
✨[2nd WINNER LIGA SOLO JUNIOR 2024]✨ Alhamdulillah… Kabar bahagia teruntuk keluarga besar SMP Islam Diponegoro
Tim Basket SD Islam Diponegoro Surakarta Meraih Juara 1 pada Ajang Liga Solo Junior 2024
✨[1st WINNER LIGA SOLO JUNIOR 2024]✨ Alhamdulillah… Tim Basket SD Islam Diponegoro Surakarta yang selalu